1.1 Latar Belakang
Ada beberapa sifat unik dari jaringan mulut, seperti
banyak pembuluh darah, sering terkena trauma/ perlukaan, dan terdapat sel – sel
yang daya regenerasinya cepat. Trush merupakan infeksi jamur di dalam mulut.
Bercak berwarna putih menempel pada lidah dan pinggiran mulut, sering
menimbulkan nyeri. Bercak ini bisa dilepas dengan mudah oleh jari tangan atau
sendok. Pemakaian antibiotik yang membunuh bakteri saingan jamur akan
meningkatkan kemungkinan terjadinya thrush.
Oral Trush ini kadang sulit dibedakan dengan sisa susu,
terutama pada bayi yang mendapatkan susu formula (Pengganti air Susu Ibu –
PASI). Oral Trush dapat mengenai beberapa bayi serentak bila tidak cukup Dot
atau Dot yang tidak diperhatikan kesterilannya setiap kali akan dipakai.
1.2 Tujuan
1.2.1 Tujuan Umum
Mahasiswi diharapkan dapat melakukan Asuhan Keperawatan pada bayi
dengan tepat
1.2.2 Tujuan Khusus
Diharapkam Mahasiswi mampu melakukan :
1.
Pengkajian
2.
Interpretasi Data Dasar
3.
Menentukan Intervensi dan Rasionalnya
4.
Melakukan Implementasi
5.
Mengvaluasi Asuha yang diberikan
1.3 Metode
Penulisan
Studi pustaka, praktek langsung, bimbingan dan konsultasi.
Posted by 6:07 PM and have
0
comments
, Published at
No comments:
Post a Comment